Program Studi Ekonomi Islam bekerja sama dengan Bank Indonesia Kantor Wilayah Sumatera Utara mengadakan kegiatan Bank Indonesia Mengajar. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Kamis tanggal 6 Desember 2023. Kegiatan dilaksanakan di Aula Fakultas Syariah Kampus II UINSU.
Kegiatan Bank Indonesia Mengajar mengambil tema Payment System And Management Policy. Narasumber pada Kegiatan ini adalah Fika Ahmad, Asisten Manager Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Sumatera Utara. Kegiatan Bank Indonesia Mengajar dibuka oleh Wakil Dekan III Bidang Mahasiswa dan Kerjasama, Ibu Dr Marliyah, M.A, didampingi oleh Sekretaris Program Studi Ekonomi Islam, Bapak Muhammad Ikhsan Harahap, M.E.I
Kegiatan Bank Indonesia Mengaajar memberikan wawasan bagi mahasiswa Program Studi Ekonomi mengenai tugas pokok dan fungsi Bank Indonesia sebagai regulator yang mengawasi dan mengatur lalu lintas pembayaran di Indonesia. Kegiatan ini dimulai dengan penyampaian materi dan dilanjutkan dengan diskusi tanya jawab dengan Mahasiswa.
Daftar Kehadiran Mahasiswa/I yang mengikuti kegiatan ini: